Mantap, S2 Pendidikan Dasar Program Pascasarjana UPR Berhasil Sandang Akreditasi ‘Baik Sekali’
Kabar baik datang dari keluarga besar Prodi Magister (S2) Pendidikan Dasar (Pendas) Program Pascasarjana Universitas Palangka Raya, sudah sepatutnya berbangga, karena telah berhasil ditetapkan layak untuk menyandang akreditasi ‘Baik Sekali’ oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Adapun penetapan hasil Read more